Kota Bogor

Jangan Salah Kaprah Soal Olahraga di Masa Pandemi, Ini Penjelasannya

Barayanews.co.id – Walikota Bogor, Bima Arya mengatakan masyarakat jangan salah kaprah terkait pentingnya olahraga di masa pandemi covid-19.

Sebab, menurutnya olahraga yang terlalu diporsir menjadikan imunitas tubuh drop. Hal tersebut diungkapkan usai membuka sambutan dalam agenda Musyawarag Olaraga Kota (Musorkot) KONI Kota Bogor, Minggu (8/11/2020) di GOR Pajajaran.

“Jadi masyarakat jangan salah kaprah. Banyak kasus positif (covid-19) mereka malah olahraga berlebihan menjadikan imunitasnya drop,” ujarnya.

Ia menuturkan, di masa pandemi ini animo masyarakat untuk berolahraga sangat tinggi. Dikatakannya, alat-alat penunjang seperti sepeda dan yang lainnya sulit didapatkan.

“Masa pandemi ini minat warga luar biasa, sepeda susah dicari, alat-alat olahraga laku keras, termasuk baju olahraga,” jelasnya.

Namun, ia mengatakan jenis olahraga bola yang banyak peminatnya belum bisa dilaksanakan pada masa pandemi covid-19 ini. Mengingat dikhawatirkan akan terjadi kerumunan dan mengabaikan protokol kesehatan.

Share

Recent Posts

PLN Mobile Menyapa Warga Cempaka Putih

JAKARTA - Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan, PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya mengadakan…

1 jam ago

Dihadiri Wapres Gibran, Upacara Hari Pahlawan Tanpa Kedip

Jakarta, 11 November 2024 – Dalam rangka mendukung kelancaran Upacara Hari Pahlawan yang dihadiri oleh…

1 jam ago

Sekda Pimpin Kick Off Penataan Gang Roda 3 dan 4 Suryakencana

Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor, Syarifah Sofiah, memimpin kick off penataan Gang Roda 3 dan…

2 hari ago

Menteri LH Dorong Penyusunan Roadmap Penanganan Sampah di Kalimantan Selatan

BANJARBARU – Menteri Lingkungan Hidup dan Kepala Badan Pengendalian Lingkungan Hidup (BPLH), Hanif Faisol Nurofiq,…

2 hari ago

Peringati Hari Tanam Pohon BSILHK Gelar Edukasi Untuk Siswa di Bogor

BOGOR - Dalam rangka memperingati Hari Menanam Pohon Nasional dan Hari Dongeng Nasional, Badan Standardisasi…

2 hari ago

Ketua Bawaslu RI Pantau Pilkada Serentak di Bogor, Soroti Kendala Teknis dan Partisipasi Rendah

  BOGOR – Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI, Rahmat Bagja, memantau pelaksanaan Pemilihan…

2 hari ago

This website uses cookies.