Kota Bogor

Atty Somaddikarya : PDI Perjuangan Punya Tujuan yang Jelas dan Konsisten

Barayanews.co.id – Sekretaris PDI Perjuangan Kota Bogor, Atty Somaddikarya mengatakan PDI Perjuangan memiliki satu tujuan yang jelas untuk konsisten bersama kaum marhaen.

Hal itu dikatakannya saat memeriahkan Harlah PDI Perjuangan di Lapangan Riau, Kelurahan Baranangsiang, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor pada Minggu (10/01/2021).

Dari tema yang diusung “Indonesia Berkepribadian Dalam Kebudayaan” sambung dia, salah satunya dengan berpartisipasi melestarikan wilayah dengan menanam pohon ke Daerah Air Sungai (DAS) Ciliwung.

“Kalau yang hari ini kita lakukan jelas, bahwa PDI Perjuangan memiliki satu tujuan konsisten dalam tema yang diusung Indonesia Berkepribadian Dalam Kebudayaan” salah satunya menanam pohon ke das ciliwung sebagai bentuk perhatian terhadap lingkungan supaya bersih karena dasarnya air merupakan sumber kehidupan semua,” jelas dia.

Selain itu, ia juga mengatakan PDI Perjuangan akan selalu hadir untuk rakyat dan bersinergi dengan Pemerintah Kota Bogor dalam membangun dan mensejahterakan masyarakat.

“Insya Allah kedepannya bisa terus bersinergi dan bekerjasama dengan Pemerintah Kota Bogor,” tutup dia.

Share

Recent Posts

PLN Mobile Menyapa Warga Cempaka Putih

JAKARTA - Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan, PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya mengadakan…

6 jam ago

Dihadiri Wapres Gibran, Upacara Hari Pahlawan Tanpa Kedip

Jakarta, 11 November 2024 – Dalam rangka mendukung kelancaran Upacara Hari Pahlawan yang dihadiri oleh…

6 jam ago

Sekda Pimpin Kick Off Penataan Gang Roda 3 dan 4 Suryakencana

Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor, Syarifah Sofiah, memimpin kick off penataan Gang Roda 3 dan…

2 hari ago

Menteri LH Dorong Penyusunan Roadmap Penanganan Sampah di Kalimantan Selatan

BANJARBARU – Menteri Lingkungan Hidup dan Kepala Badan Pengendalian Lingkungan Hidup (BPLH), Hanif Faisol Nurofiq,…

2 hari ago

Peringati Hari Tanam Pohon BSILHK Gelar Edukasi Untuk Siswa di Bogor

BOGOR - Dalam rangka memperingati Hari Menanam Pohon Nasional dan Hari Dongeng Nasional, Badan Standardisasi…

2 hari ago

Ketua Bawaslu RI Pantau Pilkada Serentak di Bogor, Soroti Kendala Teknis dan Partisipasi Rendah

  BOGOR – Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI, Rahmat Bagja, memantau pelaksanaan Pemilihan…

2 hari ago

This website uses cookies.